Selamat datang di Website SMP N 4 Purworejo

SMP N 4 Purworejo bertekad mewujudkan lulusan yang cerdas, santun, taqwa, inovatif, kompetitif, berprestasi, peduli dan berbudaya lingkungan
Ekstrakurikuler

Wajib dan Pilihan

SMP Negeri 4 Purworejo memiliki beberapa ekstrakurikuler yang dapat diikuti oleh peserta didik sesuai debfab bakat dan kemampuannya.

Pramuka

Ketrampilan dalam kepramukaan merupakan ektrakurikuler wajib bagi siswa kelas 7 dan 8, yang diadakan oleh Gugus Depan yang berpangkalan di SMP Negeri 4 Purworejo

Bahasa dan Seni

Ekstrakurikuler yang ada dalam bidang bahasa dan seni yang dimiliki antara lain English CLub (wajib), seni tari, hadroh dan karawitan.

Kesehatan dan Olahraga

Untuk mengembangkan bakat siswa dalam bidang kesehatan maupun olahraga, siswa dapat memilih beberapa ekstrakurikuler yang ada diantaranya PMR, bola basket, sepak bola, dan pencak silat.

image
image
image
image
Alumni Kami

Salah satu tujuan kami adalah mencetak para alumni yang mampu meraih cita-cita terbaik mereka.

image
image
Berita Terbaru
Juara 2 Lomba Cipta Puisi Festival Sastra Purworejo

Anisa Febiana berhasil merebut Juara 2 Lomba Cipta Puisi Gol. Remaja tingkat SMP/MTs yang digelar oleh Kelompok Peminat Seni Sastra (Kopisisa) Purworejo. Pengumuman juara dilangsungkan di Omah Srotong Srawung Sitanjung Kelurahan Pangen Jurutengah Kecamatan Purworejo pada Minggu (5/11/2023).

Read More

 22,585 total views,  15 views today

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95

Dengan berpakaian adat nusantara, ratusan siswa SMP Negeri 4 Purworejo terlihat hikmat mengikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang diselenggarakan Sabtu, 28 Oktober 2023. Upacara di mulai pukul 07.00 dan diikuti oleh guru, karyawan serta seluruh peserta didik.

Read More

 22,845 total views,  17 views today

Peringatan Bulan Bahasa Tahun 2023

Dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda dan Bulan Bahasa, pada tanggal 28 Oktober 2023 SMP N 4 Purworejo menyelenggarakan berbagai macan kegiatan mulai dari Upacara Hari Sumpah Pemuda, lomba reporter cilik, menulis cerpen dan drama bahasa jawa.

Read More

 22,728 total views,  16 views today

Sosialisasi Anti Kekerasan dan Intoleransi

SMP N 4 Purworejo berkomitmen menciptakan lingkungan yang nyaman untuk belajar. Oleh karena itu, Jumat, 27/11/2023 Pemerintah Kabupaten Purworejo melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) mengadakan Sosialisasi Anti Kekerasan yang bertempat di Aula SMP N 4 Purworejo.

Read More

 22,312 total views,  15 views today

Gerakan Cuci Tangan Pakai Sabun

Perwakilan siswa SMP N 4 Purworejo turut berpartisipasi dalam peringatan Hari Cuci Tangan Pakai Sabun Sedunia dengan melakukan gerakan cuci tangan pakai sabun (CTPS) yang diselenggarakan oleh Pemkab Purworejo bersama TP PKK Kab. Purworejo di kompleks Pendopo Kabupaten Purworejo, Kamis (12/10/2022).

Read More

 22,164 total views,  15 views today

Peringatan Maulid Nabi Muhammad 2023

Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, SMP Negeri 4 Purworejo menggelar Pengajian dan Shalawat Nabi yang dipimpin oleh K.H. Abdul Haq Assaubary Kalimiru Bayan Purworejo pada Kamis (5/10). 

Read More

 22,389 total views,  15 views today

Siswa SMP 4 Juarai Kejurkab PBSI Kabupaten Purworejo 2023

Siswa SMP N 4 berhasil meraih juara dalam Kejuaraan Bulutangkis Kejurkab PBSI Milk Life Kabupaten Purworejo tahun 2023, yang dilaksanakan di Gedung Olahraga YGSH Purworejo, mulai Jumat (29/09/2023) hingga Minggu (01/10/2023). Kejurkab itu ditutup dengan upacara penutupan dan penyerahan hadiah kepada para pemenang.

Read More

 43,530 total views,  30 views today